Level Beginner (kelas TK - 3 SD)
Goal
Mengembangkan struktur berpikir logis sejak dini dengan membangun imajinasi anak dan mengenalkan robot di sekitar mereka.
Capaian
Anak akan mampu:
- Struktur dan fungsi dasar robot.
- Bagaimana merakit dan mengoperasikan robot sederhana.
- Prinsip dasar mekanika robot.